Pengertian dan Jenis-jenis Rasio Likuiditas

Bookmark and Share
Pengertian Rasio  Likuiditas. Rasio likuiditas adalah merupakan rasio yang digunakan untuk mengukur seberapa likuidnya suatu perusahaan. Sedangkan Jenis-jenis rasio likuiditas antara lain :

1. Rasio lancar (current rasio)

Rasio lancar dapat pula dikatakan sebagai bentuk untuk mengukur tingkat keamanan (margin safety)suatu perusahaan. Rasio untuk mencari rasio lancar atau current rasio dapat digunakan rumus sebagai berikut :

2.  Rasio cepat (Quick ratio)

Rasio cepat atau rasio sangat lancar atau test ratio merupakan rasio yang menunjukkan kemampuan perusahaan dalam memenuhi atau membayar kewajiban atau utang lancar (utang jangka pendek) dengan aktiva lancar tanpa memperhitungkan nilai sediaan (inventory).

Rumus untuk mencari rasio cepat (Quick ratio)dapat digunakan sebagai berikut :


3.  Ratio kas (Cash ratio)

Disamping kedua rasio yang sudah dibahas diatas, terkadang perusahaan juga ingin mengukur seberapa besar uang yang benar-benar siap untuk digunakan untung membayar utangnya.

Rumus untuk mencari rasio kas ata cast ratio dapat digunakan sebagai berikut :
4. Rasio perputaran kas

Berfungsi untuk mengukur tingkat kecukupan modal kerja perusahaan yang dibutuhkan untuk membayar tagihan dan membiayai penjualan.


Rumus yang digunakan untuk mencari rasio perputaran kas yaitu :

Terima kasih atas kunjungannya di blog Menara Ilmu semoga artikel  tentang Pengertian dan Jenis-jenis Rasio  Likuiditas bermanfaat untuk anda.

{ 0 komentar... Views All / Send Comment! }

Posting Komentar